PURADELTA LESTARI TBK PT
Long

DMAS Berpeluang Mengakhiri Fase Konsolidasinya, Buy

422
DMAS berkonsolidasi sehat setelah mengakhiri fase konsolidasi panjangnya. resisten 240 sudah ditembus, jika saham ini mampu bertahan diatas level tersebut maka terbuka ruang kenaikan kembali bagi DMAS menuju 288 dengan minor target 256. Harga yang berada di atas rangkaian moving average menunjukan trend kenaikan jangka menengah - panjang.

Rekomendasi : Buy. Stoploss 228.

Disclaimer ON

Clause de non-responsabilité

Les informations et les publications ne sont pas destinées à être, et ne constituent pas, des conseils ou des recommandations en matière de finance, d'investissement, de trading ou d'autres types de conseils fournis ou approuvés par TradingView. Pour en savoir plus, consultez les Conditions d'utilisation.