galerisaham

TUGU Kembali Tertahan Swing Low, Masih Ada Peluang ke 2680?

Long
IDX:TUGU   ASURANSI TUGU PRATAMA INDONESIA TBK
TUGU kembali terkoreksi setelah kenaikannya tertahan area swing high minor di 2410 (sesuai dengan ulasan sebelumnya: Koreksi TUGU Tertahan Swing Low, Peluang Technical Rebound?'). Namun, penurunan TUGU saat ini kembali tertahan di area swing low 2170 (box biru). Selama saham ini mampu bergerak bertahan di atas swing low-nya, masih ada peluang bagi saham ini mengalami technical rebound dengan target kenaikan kembali menuju swing high 2680 dengan minor target 2410.

Trading plan : Swing trading. Speculative buy on weakness di area ±2170. Sell on strength jika kembali mencapai ataupun mendekati swing high 2410 - 2680. Stoploss jika dalam beberapa hari kedepan, ternyata saham ini tidak mampu bertahan di atas swing low 2170.

Disclaimer ON

We Build Profitable Traders | Visit: galerisaham.com/pro
Clause de non-responsabilité

Les informations et les publications ne sont pas destinées à être, et ne constituent pas, des conseils ou des recommandations en matière de finance, d'investissement, de trading ou d'autres types de conseils fournis ou approuvés par TradingView. Pour en savoir plus, consultez les Conditions d'utilisation.